Upayakan Silaturahmi dengan Desa Dukuh Jeruk, Sertu Masduki Anggota Koramil 1608/Karangampel Gelar Komsos

Senin, 22 Januari 2024 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INDRAMAYU – Guna menjalin kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1608 Karangampel Jajaran Kodim Indramayu Sertu Masduki Melaksanakan Komsos bersama Perangkat desa dan masyarakat desa yang berada di Desa Dukujeruk Kecamatan Karangampel Indramayu Senin 22 Januari 2024.

Tujuan Komsos dengan perangkat desa dan masyarakat secara langsung hasilnya akan lebih efektif. Karena hasil pengarahan atau informasi dari Babinsa,dapat disebarluaskan langsung kepada warganya dan juga sebaliknya, Babinsa bisa mendapatkan informasi dan mengetahui permasalahan–permasalahan yang di hadapi masyarakat binaannya.

Selain itu, Komsos merupakan tugas dan tanggung jawab Babinsa untuk mengetahui perkembangan wilayah binaan. Dan untuk lebih mempererat hubungan antara babinsa dan masyarakat,” ungkap Babinsa

Baca Juga  Anggota Koramil 1601 Indramayu Pantau Penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah dari Kementrian Pangan di Wilayah Kecamatan Indramayu

Babinsa menyampaikan dengan seluruh lapisan masyarakat untuk saling tukar segala bentuk informasi apabila ada permasalahan Kamtibmas yang timbul di masyarakat,” tambah Babinsa.

Sertu Masduki menyampaikan, Kegiatan Komsos seperti ini di lakukan sambil melaksanakan aktivitas rutin sehari-hari saat berada di desa Binaan.

“Adakalanya saat sarapan pagi atau pun saat ke kantor desa kita bisa saling berkomunikasi bertukar pikiran mengenai hal-hal yang terjadi pada warga Desa Binaan, pungkas Babinsa.

Bagikan :

Berita Terkait

Batituud Serma H Cukim Terus Monitoring Banjir Pasca Hujan
Puluhan Anggota Koramil 1605 Sukagumiwang Ikuti Kegiatan Jum’at bersih di Masjid Al Barkah Desa Gedangan Kec Sukagumiwang
Kegiatan Jum’at Berkah Diwilayah Binaan Koramil 0616-05/Sukagumiwang Membagikan Sembako
Monitoring Babinsa Serma Sarwika Penyaluran  Bantuan pangan Cadangan Beras Pemerintah (BP-CBP)
Bantuan Beras Diwilayah Koramil 1614 Anjatan Serda Raskiman Siap Monitoring
Babinsa Koramil 1608 Karangampel Komsos bersama Bapak-bapak di blok Masjid Nurul Huda RT/RW 003/001 Ds. Tanjungsari
Babinsa Koramil 1615 Haurgeulis Monitoring Giat Pemantauan Harga Sembako di Pasar Haurgeulis kec Haurgeulis
Ciptakan Lingkungan Bersih Di Musim Penghujan, Babinsa Koramil 1601 Indramayu Komsos Bersama Warga Binaan Upayakan Pengasapan/Fogging
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 Maret 2024 - 11:54 WIB

Batituud Serma H Cukim Terus Monitoring Banjir Pasca Hujan

Jumat, 15 Maret 2024 - 11:45 WIB

Puluhan Anggota Koramil 1605 Sukagumiwang Ikuti Kegiatan Jum’at bersih di Masjid Al Barkah Desa Gedangan Kec Sukagumiwang

Jumat, 15 Maret 2024 - 11:37 WIB

Kegiatan Jum’at Berkah Diwilayah Binaan Koramil 0616-05/Sukagumiwang Membagikan Sembako

Jumat, 15 Maret 2024 - 11:28 WIB

Monitoring Babinsa Serma Sarwika Penyaluran  Bantuan pangan Cadangan Beras Pemerintah (BP-CBP)

Jumat, 15 Maret 2024 - 11:12 WIB

Bantuan Beras Diwilayah Koramil 1614 Anjatan Serda Raskiman Siap Monitoring

Jumat, 15 Maret 2024 - 10:46 WIB

Babinsa Koramil 1615 Haurgeulis Monitoring Giat Pemantauan Harga Sembako di Pasar Haurgeulis kec Haurgeulis

Jumat, 15 Maret 2024 - 10:37 WIB

Ciptakan Lingkungan Bersih Di Musim Penghujan, Babinsa Koramil 1601 Indramayu Komsos Bersama Warga Binaan Upayakan Pengasapan/Fogging

Jumat, 15 Maret 2024 - 10:27 WIB

Memastikan Tepat Sasaran, Babinsa Koramil 1605 Sukagumiwang Melaksanakan Pendampingan Penyaluran Bantuan beras Pangan CBP.

Berita Terbaru

Headline

Batituud Serma H Cukim Terus Monitoring Banjir Pasca Hujan

Jumat, 15 Mar 2024 - 11:54 WIB