INDRAMAYU – Danramil Kapten Inf Waryadi. Hadiri Sosialisasi Pelaksanaan Pekerjaan Pemasangan Pipa Jaringan Distribusi Utama Sistem Penyediaan Air Minum ( SPAM )
Bertempat di Aula Kec Juntinyuat Kab Indramayu dilaksanakan kegiatan Sosialisasi Pelaksanaan Pekerjaan Pemasangan Pipa Jaringan Distribusi Utama Sistem Penyediaan Air Minum ( SPAM ) Indramayu – Kuningan dengan Kapasitas 405 LPS. Kamis 1 Februari 2024
Dengan dibangunnya jaringan untuk sistem penyediaan air minum (SPAM) Rajeg, Perumdam TKR menargetkan 405 sambungan langganan baru akan terpasang.
Sebagai langkah awal untuk memulai proyek tersebut, Perumdam TKR Kabupaten Indramayu dan Kuningan telah menggelar sosialisasi pemasangan jaringan pipa transmisi air minum SPAM .